Setelah beberapa hari yang lalu saya memposting Daftar Filter Adsense Bernilai Kecil, maka sekarang saya akan mengupas sedikit dari dampak negatif pemasangan daftar filter adsense bernilai rendah. Kalo dampak positifnya sudah pasti kenaikan dari nilai klik di blog anda terhadap adsense yang terpasang. Sejak saya pasang filter adsense hal yang pertama terlihat adlah traffik menurun dengan drastis dan sampai 2 hari tak ada klik yang masuk, sehingga kadang saya merasa percuma memasang filter jika traffik turun.
Mungkin diantara anda semua mengalami dan juga telah memasang , dan bagi anda yang baru memasang jangan pernah takut turunnya trafik karena semua itu hanya sebentar dan paling 2 sampai 3 hari saja , itu pengalaman saya.
Namun hari selanjutnya terjadi 2 klik dengan nilai tak terbayang kan yaitu klik darai negara paman sam dan sebesar $16 dollar dan semua itu menghapus kekhawatiran saya atas turunnya trafik dalam 2 hari belakangan ini.
Namun perlu diingat bahwa filter anda tak ada artinya jika trafik anda berasal dari negara negara kawasan asia dan amerika latin serta eropa bagaian skandinavia, karena setelah saya amati nilai klik dari negara asia dan eropa seperti polandia bernilai kecil dan juga nilai klik dari afrika serta amerika latin, alangkah bijaksananya jika anda juga mencekal daftar Advertiser dari negara kawasan asia atau asean , Amerika Latin, Skandinavia dan Afrika, karena advertiser di kawasan itu memberi nilai bid iklan antar 0,01 sampai 0,5 dollar saja.
Kenaikan nilai klik ternyata banyak dipengaruhi faktor faktor yang kita kadang tak memperdulikannya , dan berikut ini faktor yang mempengaruhi klik iklan Adsense anda:
1.Kata kunci dalam blog atau postingan
Hal ini bisa anda buktikan jika terjadi klik dari negara amerika dengan 2 buah kata kunci berbeda , saya yakin nilai nya juga berbeda,
2. Visitor
Pengunjung dari negara-negara Premium memiliki nilai lebih besar dan meyakinkan jika pengunjung itu datang dari Search Engine dan Kata Kunci bernilai Besar,
3. Visitor Organic
Pengunjung yang datang dari search engine memungkinkan nilai klik besar dan sangat disukai Google karena blog anda akan dinilai berkualitas.
Happy Blogging
1 comments:
makasih pencerahannya gan, sangat penting sekali nih
Posting Komentar